Thursday, 1 May 2025

 Membentuk Rupa.

dalam kejadian aku,

ada air, ada tanah, ada angin dan api,

di bentuklah rupa,

jadilah manusia.

engkau jadikan rupa,

dengan susunan tubuh yang indah,

andaikan mata di belakang,

adaikan lubang hidung keatas,

andai tangan rata,

sempurnanya di jadikan,

dalam bentukan rupa,

tiadakah betapa indahnya jalan kita.

andai kaki jalan srentak,

andai bicara tak bernada,

sungguh bentukan rupa yang indah.

                                karya : M kamil.

No comments:

Post a Comment

 Yahudi itu di Muliakan di Dunia. ada pertanyaan dalam diri, Mengapa Yahudi itu mulia di dunia, ada pertanyaan dalam diri, Yahudi miliki kel...