Tuesday, 1 November 2011

Puisi-Puisi Karya M Kamil

Pasrah
ditulis Oleh :

Sekuat tenaga aku usakan
doa dan restu aku mohonkan
dalam gerak dan keinginan jiwaku

Beberapa sisi yang berada bersamaku
bergantung aneka keinginan menunggu
dalam doa dan pasrahaku padamu Tuhan

tidak ada kegeritarn dalam jiwaku
aku yakin Allah akan bersamaku
kuiringi doa-doa bersama langkaku

dalam mimpiku terbawa untuk tercapiannya jua
tuhan di kakimu aku pasrah
disismu aku serahkan jiwa dan ragu ini.(kamil)

No comments:

Post a Comment

Sorga atau neraka

 Sorga itu sudah ada di dunia Hanya sedikit yang mau Banyak manusia lebih memilih dunia Jika dalam gembira kau gelisah Jika dalam susah kau ...